
mirip dirimu - adifa lyrics
[verse 1]
salahkah aku?
ku ikuti kata hati tanpa berhati*hati, oh
terpuruk aku
ku terjatuh dalam lingkaran cinta berpenghuni
[pre*chorus]
oh, biarkan saja aku yang pergi (biarkan)
memang harusnya seperti ini
tak mungkin ada kesempatan untuk kita jalani
[chorus]
sudah, sudahlah aku tak mengapa (tak mengapa)
ku cari yang mirip dirimu saja
walaupun ku tahu tak akan bisa (takkan bisa)
katakan cinta harus bagaimana?
[post chorus]
bagaimana lupakanmu?
bagaimana hapuskanmu?
bagaimana hilangkanmu?
simpan aku di mimpimu, oh…
[verse 2]
bisakah kamu?
diam sejenak disini menghabiskan rinduku
ku mau (ku mau), kamu (kamu)
walau ku tahu tak bisa selamanya untukmu
[pre*chorus]
oh, biarkan saja aku yang pergi (biarkan)
memang harusnya seperti ini
tak mungkin ada kesempatan untuk kita jalani
[chorus]
sudah sudahlah aku tak mengapa (tak mengapa)
ku cari yang mirip dirimu saja (ku cari yang mirip dirimu)
walaupun ku tahu tak akan bisa (takkan bisa)
katakan cinta harus bagaimana aaaaa…
[post chorus]
oh…
(bagaimana lupakanmu?)
(bagaimana hapuskanmu?)
bagaimana aku hapuskanmu?
(bagaimana hilangkanmu?)
oh…hilang, hilang, hilang, hilang, hilang
simpan aku di mimpimu
Random Song Lyrics :
- let me be the one - lily williams lyrics
- afraid of you - asperatus lyrics
- empty - 17 seventeen lyrics
- triggapocalypse (intro) - loc saint lyrics
- deion - kalon mac lyrics
- l word (fatal) - teenage disaster lyrics
- mann - cardioid lyrics
- nameiz - kaspars pudāns lyrics
- reza - kid melaza lyrics
- girls come by - havoc & lawn lyrics