peluk - afgan lyrics
[lirik “peluk”]
[verse 1]
ribuan lampu di malam ini
semua mengarah padaku
seolah ucapkan selamat
akan kemenanganku
[pre*chorus]
bila memang mereka benar
mengapa tak kurasakan bahagia?
[chorus]
malam yang dingin
dan aku tahu
yang aku ingin
hanya hangatmu
bintang yang merona
seakan jadi pertanda
yang aku butuhkan
hanya pelukan
[verse 2]
meriah malam dengan kalian
berhenti di satu jam lalu
dan kembali sendiri
dengan keberuntunganku
[pre*chorus]
bila memang mereka benar
mengapa tak kurasakan bahagia?
[chorus]
malam yang dingin
dan aku tahu
yang aku ingin
hanya hangatmu
bintang yang merona
seakan jadi pertanda
yang aku butuhkan
hanya pelukan
[bridge]
semua yang kuinginkan
bukan yang kubutuhkan
yang kubutuhkan hanya pelukan
semua yang kudapatkan
bukan yang kubutuhkan
yang kubutuhkan hanya pelukan
[outro]
yang kubutuhkan
hanya pelukan
Random Song Lyrics :
- вечный страх - faytomax lyrics
- mistakes - ksuuvi lyrics
- rich nigga - mugeni elijah lyrics
- higher - go!go!vanillas lyrics
- 西南西の虹 (seinansei no niji) (album version) - cinema staff lyrics
- love affair - arahmis.wav lyrics
- feel alive - kamrad lyrics
- christmas 1924, pt. 3: peace on earth - akira the don lyrics
- hiroshima - erick mati lyrics
- oye - san pacho lyrics