
maafkan aku - venus (mys) lyrics
Loading...
[verse 1]
hati dimanakah rasa itu
denting waktu merubahnya halus
[pre*chorus]
bukan ku mahu rasa itu pergi
hadirnya lembut menutupi mata hati
[chorus]
maafkan aku
tak lagi mencintaimu
meskipun cuba ku lawan tetap ku harus
melepaskan dirimu, uuuh
[verse 2]
mungkin jenuh menyiksa batinku
takdir menemukan ku dan dia
[pre*chorus]
saat kau hanyut membuai bayangku
rapuh jiwaku tak tersekat sesal pilu
[chorus]
maafkan aku
tak lagi mencintaimu
meskipun cuba ku lawan tetap ku harus
melepaskanmu
maafkan aku
telah sakiti hatimu
mungkin diriku bukanlah cinta
terbaik untuk dirimu
[instrumental break]
[bridge]
pernah ku cuba paksa hati
untuk terus bersama dirimu
tapi tetap tak bisa
[outro]
maafkan aku
maafkan aku
maafkan aku
Random Song Lyrics :
- intoxicated - odyss3y lyrics
- red roses - jealousforever lyrics
- xuân hạ thu đông rồi lại xuân (ft. tdk) - amee lyrics
- всё будет хорошо (everything will be alright) - alisa kozhikina lyrics
- easy money - crobot lyrics
- guacamole - mugiwara clique lyrics
- throwback thursday - the sound scientists lyrics
- 12 days of fuckmas - distlefink4chanpaddy lyrics
- under - hot like (a) robot lyrics
- maybe next year - ovrgrwn lyrics