
titik noda - nat (natalia) lyrics
/ t-tik noda
sore itu langit
(haaa) dududududu (haaa) dududududu
sore itu langit
(haaa) dududududu (haaa) dududududu
sore itu langit menjadi gelap
mendung pun kian menebar
terdengar tetesan air hujan
semua menambah kepedihan
hujan pun turun semakin deras
begitupun juga air matanya
dia menangis mengenangkan
dirinya yang ditinggalkan
kasihnya telah pergi meninggalkan t-tik noda
tinggallah dia kini dengan hati yang kecewa
sore itu langit
(haaa) dududududu (haaa) dududududu
sore itu langit
(haaa) dududududu (haaa) dududududu
sore itu langit menjadi gelap
mendung pun kian menebar
terdengar tetesan air hujan
semua menambah kepedihan
hujan pun turun semakin deras
begitupun juga air matanya
dia menangis mengenangkan
dirinya yang ditinggalkan
kasihnya telah pergi meninggalkan t-tik noda
tinggallah dia kini dengan hati yang kecewa
kasihnya telah pergi meninggalkan t-tik noda
tinggallah dia kini dengan hati yang kecewa
sore itu langit
(haaa) dududududu (haaa) dududududu
sore itu langit
(haaa) dududududu (haaa) dududududu
sore itu langit dududududu
Random Song Lyrics :
- rough mercy - cattle & cane lyrics
- like_takis_68.pdf - kaze & toni anzis lyrics
- ホロホーク (holohawk) - 鷹嶺ルイ (takane lui) lyrics
- yolo - joeyak lyrics
- крепость (single version) (fortress) - дайте танк (!) (daite tank) lyrics
- husn - anuv jain lyrics
- vision - birth! (1) lyrics
- i see - zayoh lyrics
- jesteś ładna jak moje blanty - mlody dori lyrics
- no backup - rde diff lyrics